INDONESIAN EXPAT IN THE USA
Berbagi tips dan cerita menarik seputar kehidupan ekspat di Amerika.
Seperti Apa Sih Asuransi Kesehatan di Amerika Serikat? Yuk Cari Tahu!
Disini, saya bakal jelasin lebih lanjut tentang pentingnya memiliki asuransi kesehatan di Amerika dan hal-hal yang perlu kalian tahu tentang asuransi kesehatan di sana.
Panduan Lengkap Visa Pelajar di Amerika Serikat: Visa F, M, dan J
Di blog ini saya jelaskan jenis-jenis visa pelajar yang tersedia untuk kalian yang ingin melanjutkan pendidikan di Amerika Serikat.
Tips untuk Apply Kuliah dan Beasiswa S2 ke Amerika Serikat yang Harus Kamu Tahu
Kalau kalian berencana untuk mendaftar beasiswa S2 ke Amerika Serikat atau sedang dalam tahap mempersiapkan dokumen, saya ingin berbagi beberapa tips yang mungkin bisa membantu proses persiapannya.
Ingin Lanjut S2 di Amerika Serikat? Ini Pilihan Pendanaannya
Ada banyak opsi pendanaan yang bisa kalian manfaatkan. Berikut adalah beberapa opsi pendanaan untuk studi S2 di Amerika yang dapat kalian pertimbangkan.